BERITA KEGIATAN
BGP NTB Gelar Upacara Hari Kartini: Tekankan Reformasi Pendidikan dan Pemberdayaan Perempuan
BGP NTB – Dalam rangka memperingati Hari Kartini, Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) menggelar upacara peringatan yang diikuti oleh seluruh pegawai dengan mengenakan pakaian adat sebagai bentuk pelestarian budaya. Kegiatan berlangsung...
Pemerintah Kabupaten Lombok Utara Luncurkan Program “SABER DO” Untuk Atasi Angka Putus Sekolah
BGP NTB – Pemerintah Kabupaten Lombok Utara secara resmi meluncurkan program SABER DO (Sapu Bersih Drop Out) dalam sebuah acara yang digelar di Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Kabupaten Lombok Utara, pada Senin (14/4). Kegiatan ini dihadiri oleh Bupati Lombok Utara,...
Diskusi Kelompok Terpumpun Penyusunan Isu Strategis Pendidikan NTB digelar di Wisma BGP NTB
BGP NTB - Dalam semangat Syawal yang penuh keberkahan, Balai Guru Penggerak Provinsi NTB menyelenggarakan kegiatan Diskusi Kelompok Terpumpun (DKT) Penyusunan Isu-isu Strategis Pendidikan NTB, bertempat di Wisma Disiplin BGP NTB, Kamis pagi (10/04). Kegiatan ini...
Halal Bihalal Keluarga Besar BGP NTB: Momen Spesial Penuh Keakraban
BGP NTB - Keluarga besar Balai Guru Penggerak (BGP) NTB menggelar kegiatan halal bihalal sebagai mempererat tali silaturahmi antar pegawai. Kegiatan yang berlangsung hangat dan penuh keakraban ini menjadi lebih istimewa dengan kehadiran para anggota Dharma Wanita...
Pengukuhan Pengurus Cabang PGRI se-Kabupaten Lombok Barat Masa Bakti 2024-2029
BGP NTB - Guru bukan sekadar pengajar, mereka adalah pemantik cahaya bagi peradaban. Dengan ilmu dan dedikasi, mereka membangun masa depan yang lebih cerah. Semangat inilah yang mengiringi Pengukuhan Pengurus Cabang Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI)...
Presiden RI Luncurkan Mekanisme Baru Tunjangan Guru ASN Daerah
BGP NTB - Sebanyak 34 orang guru dari berbagai jenjang pendidikan di Kota Mataram beserta tiga orang pengawas hadir di Gedung Inovatif Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi NTB untuk mengikuti peluncuran mekanisme baru penyaluran tunjangan guru Aparatur Sipil Negara...
Komunitas Belajar TAMBORA BGP NTB Edisi ke-6
BGP NTB - Senin, 3 Maret 2025 Balai Guru Penggerak (BGP) NTB kembali melaksanakan agenda rutin komunitas belajar TAMBORA edisi ke-6. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh pegawai BGP NTB dengan penuh antusiasme di ruang kelas Wisma Disiplin BGP NTB. Topik yang dibahas...
Percepat Kebijakan Kesejahteraan Guru: Transfer TPG dan Bantuan untuk Guru Honorer
BGP NTB - Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen), Abdul Mu’ti, dalam rapat kerja bersama Komite III Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI di Jakarta, Senin (3/4) menegaskan langkah-langkah strategis yang tengah diupayakan pemerintah untuk meningkatkan...
Kepala BGP NTB Hadiri Pembukaan Rapat Koordinasi Pimpinan Pengurus IGTKI – PGRI NTB III
BGP NTB - Kepala Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Dr. Wirman Kasmayadi, S.Pd., M.Si., menghadiri acara pembukaan Rapat Koordinasi Pimpinan Pengurus Ikatan Guru Taman Kanak-Kanak Indonesia - Persatuan Guru Republik Indonesia (IGTKI-PGRI)...
Kepala BGP NTB di Universitas Hamzanwadi dan Kemenag Lombok Timur: Komitmen untuk Guru dan Siswa
BGP NTB - Hari ini, Kamis, 30 Januari 2025, Kepala Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Dr. Wirman Kasmayadi, S.Pd., M.Si., menghadiri dua acara penting. Kegiatan pertama beliau menghadiri undangan dari Universitas Hamzanwadi untuk acara...
Simposium Penguatan Kepemimpinan dalam Pembelajaran dan Pengukuhan Guru Penggerak Angkatan 11 Kabupaten Lombok Barat
BGP NTB - Sabtu, 25 Januari 2025, bertempat di Hotel Lombok Garden, Mataram, diselenggarakan Simposium Penguatan Kepemimpinan dalam Pembelajaran sekaligus Pengukuhan Guru Penggerak Angkatan 11 Kabupaten Lombok Barat. Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah pejabat...
PERESMIAN KOMUNITAS BELAJAR INTERNAL BGP PROVINSI NTB
BGP NTB - Komunitas Belajar (kombel) merupakan wadah berbagi dan berkolaborasi yang sangat penting dalam suatu unit kerja. Untuk itu, BGP NTB membentuk kombel internal yang diberi nama TAMBORA (Taman Berbagi dan Berkolaborasi). Pembentukan Kombel Internal ini...
Penerimaan Mahasiswa PKL Universitas SAMAWA di BGP NTB
BGP NTB – Hari ini, (16/01/2025) Kepala Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) Dr. Wirman Kasmayadi, S.Pd., M.Si secara resmi menerima lima orang mahasiswa Universitas SAMAWA yang akan melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di BGP NTB. Acara...
Kepala BGP NTB Hadiri Peluncuran Program “Desa Bayan Bercahaya”
BGP NTB - Kepala Balai Guru Penggerak (BGP) Nusa Tenggara Barat (NTB), Dr. Wirman Kasmayadi, M.Si, (Senin, 13/01/2025) menghadiri peluncuran program “Desa Bayan Bercahaya” yang diselenggarakan oleh Balai Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) NTB. Kegiatan yang bertempat...
SIMPOSIUM PENGUATAN KEPEMIMPINAN DALAM PEMBELAJARAN DAN PENGUKUHAN GURU PENGGERAK ANGKATAN 11 KABUPATEN SUMBAWA
BGP NTB - Pada tanggal 3 Januari 2024, telah dilaksanakan kegiatan simposium penguatan kepemimpinan dalam pembelajaran dan pengukuhan Guru Penggerak Angkatan 11 Kabupaten Sumbawa di Wisma Disiplin, Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Acara...